Posts

Showing posts from August, 2012

Masjid Tiban di Purworejo

Image
Purworejo, CyberNews. Unik , historis, dan mistis . Itulah kesan yang ada jika melihat Masjid Tiban di Desa Jenarkidul, Kecamatan Purwodadi, Purworejo. Banyaknya benda-benda purbakala yang semuanya memiliki cerita yang melatarbelakanginya sudah cukup menjadi bukti dari kesan-kesan tersebut. Selain gapura dan kolah, di Masjid Tiban juga terdapat batu hitam. Masyarakat sekitar menyebutnya dengan Hajar Aswad. Yang menarik, cerita yang berkembang batu hitam tersebut konon merupakan bagian dari Hajar Aswad yang ada di Ka’bah Masjidil Haram Makkah. Imam Masjid Tiban, M Djalal Sujuti BA menceritakan, konon saat membangun Ka’bah di Makkah, Nabi Ibrahim AS melemparkan salah satu batu dari Hajar Aswad Ka’bah. Tempat yang kejatuhan batu tersebut, sambung Djalal, nantinya akan berdiri sebuah masjid. Di bawah batu hitam tersebut terdapat sebuah tulisan arab. Saat ini batu hitam tersebut berada di sebelah selatan Masjid Tiban dan dipugar untuk melindungi posisi aslinya.   Benda pu